Servis Lensa Tamron 70-300 Error 01
Servis Lensa Tamron 70-300 Error 01. Jika membicarakan soal kerusakan, lensa sendiri dapat menjadi salah satu penyebab masalah yang terjadi pada kamera kamu. Tentunya hal ini dikarenakan lensa juga merupakan salah satu komponen paling penting pada kamera.
Seperti yang telah kamu ketahui, bila satu saja komponen pada kamera mengalami kerusakan, maka komponen lain juga dapat turut merasakan dampaknya karena tidak dapat bekerja dengan baik seperti sebelumnya. Hal itu pun juga akan berlaku pada rusaknya lensa kamera kamu. Hanya saja, bedanya, pada kasus lensa kamera yang rusak, kamu akan dengan mudah mencari penggantinya yang baru.
Sayangnya, kamu juga perlu mengingat bahwa harga lensa saat ini ditawarkan dengan harga yang cukup fantastis, termasuk untuk harga lensa telefoto yang satu ini.
Memang lensa tamron 70-300mm merupakan salah satu jenis lensa tipe tele yang akan kamu jumpai dengan harga yang jauh lebih murah dibanding lensa-lensa tele merk yang lainnya. Namun, tetap saja kamu juga perlu mengingat fakta bahwa harga yang jauh lebih murah belum tentu memiliki kisaran harga di bawah satu jutaan.
Jadi, sebelum kamu mulai memutuskan untuk membeli lensa kamera yang baru, coba perhatikan terlebih dahulu dengan baik dimana sumber dan penyebab kerusakan pada lensa kamera kamu. Mungkin bisa saja kerusakan yang dapat kamu temukan dikategorikan sebagai kerusakan ringan sehingga kamu tidak perlu membeli lensa yang baru.
Seperti misalnya kamu menemukan kode error Err 01 pada saat kamu menyalakan kamera kamu. Kode error Err 01 merupakan salah satu tanda error yang terjadi pada kamera DSLR kamu dimana kerusakannya terletak tepat pada lensa kamera yang kamu gunakan.
Kerusakan ini sendiri sebenarnya juga cukup sederhana. Namun, perlu kamu kertahui, sesederhana apapun atau seringan apapun kerusakan yang terjadi, bila kamu bukan merupakan orang yang paham di bidang memperbaiki kamera, jangan pernah sekali-sekali membongkar kamera kamu seorang diri. Karena hal ini justru dapat memperburuk keadaan kamera kamu.
Coba segera bawakan saja kamera kamu untuk dikonsultasikan pada yang lebih berpengalaman atau bila kamu ingin hasil yang lebih memuaskan lagi, kamu bisa langsung membawa lensa beserta kamera kamu ke tempat servis.
Dan untuk kamu yang tinggal di sekitar kota Serang, Cilegon, atau Pandeglang, kabar baiknya kamu dapat segera membawa kamera beserta lensa kamera kamu ke Banten Kamera. Banten Kamera sendiri merupakan salah satu tempat servis kamera serta lensa yang paling terpercaya untuk hasil perbaikan yang jauh lebih baik lagi.
Banten Kamera akan memberikan layanan terbaik untuk memperbaiki kode error 01 pada lensa Tamron kamu, dengan memberikan garansi terbaik selama 60 hari ke depan. Untuk harganya sendiri Banten Kamera hanya akan memberikan harga sebesar Rp 500,000 untuk biaya servis kode error 01 pada lensa Tamron 70-300mm milik kamu.
Bukankah harga yang kami tawarkan terdengar jauh lebih baik daripada membeli lensa tele yang baru?
Lihat juga: Macam-macam Lensa Kamera DSLR
Lihat juga: Macam-macam Lensa Kamera DSLR